Cinta ini bukan cinta sesaat
Cinta ini bukan cinta pelarian
Cinta ini hadir dan tumbuh didalam
Cinta ini tidak dapat memilih
Love is Cinta
Kadang tertawa
Kadang berduka karena terluka
Cinta itu penuh warna
Semua indah pada waktunya
Cinta tidak dapat dipaksa
Cinta sejati cinta yg tak pernah mati
Cinta butuh pengorbanan
Cinta penuh tantangan
Ujian dan rintangan
Menentukan kualitas cinta dan kasih sayang
Saat cinta datang
Sambut ia dengan senyuman
Jaga ia dalam pelukan
Biarkan ia tumbuh dan berkembang
Cinta ini bukan cinta pelarian
Cinta ini hadir dan tumbuh didalam
Cinta ini tidak dapat memilih
Love is Cinta
Kadang tertawa
Kadang berduka karena terluka
Cinta itu penuh warna
Semua indah pada waktunya
Cinta tidak dapat dipaksa
Cinta sejati cinta yg tak pernah mati
Cinta butuh pengorbanan
Cinta penuh tantangan
Ujian dan rintangan
Menentukan kualitas cinta dan kasih sayang
Saat cinta datang
Sambut ia dengan senyuman
Jaga ia dalam pelukan
Biarkan ia tumbuh dan berkembang
No comments:
Post a Comment